Cara Membuat Hover Glow Pada Setiap Link
Saya membuat trik ini berawal dari blog saya yang menggunakan cursor custom karena itu setiap link tidak merubah gambar cursor menjadi seperti ini
saya khawatir para pengunjung ada yang tidak menganggap nya sebagai link jadi saya beinisiatif untuk menambah setiap link hover glow agar terlihat bahwa itu merupakan sebuah link :D
☺yang berwarna biru merupakan besar ukuran glow, anda bisa perbesar atau perkecil hover sesuai selera.
☺yang berwarna merah merupakan warna Glow anda bisa ganti dengan kode warna kesukaan anda.
4. lalu klik Save Template.

Berikut merupakan cara agar setiap link di blog ada hover glownya:
1. Masuk ke Blogger.
2. Klik Template > Edit HTML > Procced.
3. Cari kode <head> lalu masukan kode berikut di bawahnya.
<style>Keterangan:
a:hover {
text-shadow: 0px 0px 8px #0000FF;
}
</style>
☺yang berwarna biru merupakan besar ukuran glow, anda bisa perbesar atau perkecil hover sesuai selera.
☺yang berwarna merah merupakan warna Glow anda bisa ganti dengan kode warna kesukaan anda.
4. lalu klik Save Template.
sumber :http://www.ceoberbagi.org
0 komentar:
Posting Komentar